Kamis, 18 September 2014

Cara Praktis Install Aplikasi Android di BlackBerry 10

Ketika pertama kali diluncurkannya aplikasi BlackBerry 10 dengan HP BlackBerry Z10 sebagai model pertamanya, bahkan sudah bisa menjalankan sistem aplikasi Android. Akan tetapi cara install aplikasi Android di  BlackBerry 10 nya cukup rumit, harus memiliki beberapa pengetahuan untuk mengkonversi aplikasi android agar dapat diinstall di  BlackBerry 10 ditambah juga harus menggunakan software untuk melakukan konversi tersebut. Akan tetapi kedepannya, bagi Anda para pengguna BlackBerry 10 ini tidak perlu kesulitan untuk menginstall sistem aplikasi Android tersebut. Anda bisa langsung mencari aplikasi Android yang Anda inginkan kemudian langsung di download dan di install. Sehingga aplikasi Android bisa langsung dijalankan pada perangkat BlackBerry Anda.

Ingin tahu cara install aplikasi Android di BlackBerry 10 dengan mudah? Tapi sebelumnya, ada tahapan-tahapan agar aplikasi Android bisa dijalankan di BlackBerry 10 Anda, berikut tahapannya:
1.    Install terlebih dahulu OS BlackBerry 10 versi 10.2.1
2.   Lalu install aplikasi Android store
3.   Download beberapa aplikasi yang ingin Anda gunakan seperti game atau aplikasi lainnya.
4.   Lalu install aplikasi Android yang tadi sudah Anda download
Nah, itulah tahapan-tahapan cara install aplikasi Android di BlackBerry 10. Sedangkan untuk cara menginstall App Android itu sendiri untuk perangkat BB 10, Antara lain:
1.    Install terlebih dahulu OS BlackBerry 10 Versi 10.2.1.
2.   Install aplikasi penyedia layanan untuk Android. Seperti Amazone Android Market, 1mobile, dan sebagainya.
3.   Download aplikasi Android ang akan digunakan, setelah selesai mendownload maka Anda bisa menjalankan aplikasi Amazone atau 1mobile yang tadi.
4.   Install aplikasi Android yang sudah Anda download tadi. Nah, ketika proses download selesai, maka akan masuk ke dalam tampilan install untuk aplikasi tadi sehingga bisa langsung diinstall. Setelah proses instalasi Anda selesai, aplikasi Android yang tadi diinstall akan langsung dapat dijalankan pada perangkat BlackBerry 10 Anda. Maka Anda akan dengan leluasa menggunakan beberapa aplikasi Android di  perangkat BlackBerry Anda saat ini.
Setelah cara install aplikasi android di BlackBerry 10 Anda berhasil. Maka Anda bisa menggunakan aplikasi Android di BlackBerry 10. Selamat mencoba ya!

0 Comments:

Post a Comment



By :
Free Blog Templates